Thursday, May 9, 2013

Frame pada Dreamweaver



Frame merupakan sebuah teknologi yang dipakai untuk menggabungkan beberapa halaman web menjadi satu halaman yang utuh. Dapat juga dikatakan bahwa frame merupakan sarana untuk membagi halaman web menjadi beberapa bagian


Berikut merupakan fungsi dar frame atas, bawah, kiri dan kanan pada dreamweaver :

Frame atas untuk memasukan frame di bagian atas
Frame bawah untuk memasukkan frame di bagian bawah
Frame kanan untuk memasukkan frame disebelah kanan
Frame kiri untuk memasukkan frame disebelah kiri


 Kelebihan dan Kekurangan Frame

Kelebihan : Kita dapat menampilkan beberapa halaman  web sekaligus dalam dokumen  window. Secara teknis juga mengurangi beban server dalam menjalankan pemrosesan karena server hanya perlu bekerja sekali saja

Kekurangan : Developer web harus menjaga dokumen HTML lebih banyak dan sulit untuk mencetak (print) semua halaman web.


Perbedaan Frame dengan Frameset

Frameset adalah frame hidup yang terdiri dari beberapa sel didalamnya, sedangkan frame merupakan menu dalam membagi tampilan menjadi beberapa bagian.


Sumber :
http://webzonaediting.blogspot.com/2008/12/menyisipkan-frame-di-dreamweaver.html
http://deagestano.blogspot.com/2010/11/struktur-halaman-dreamweaver-dengan.html 

No comments:

Post a Comment